Selasa, 05 November 2013
Jumat, 01 November 2013
Mencari Tempat Damai
Setiap orang pasti pernah merasakan yang namanya bosan, sumpek, dan galau. Juga mempunyai masalah yang kemungkinan kita sulit untuk berbagi kepada orang lain. Biasanya orang-orang seperti itu butuh tempat yang nyaman, yang sekiranya bisa mencairkan uneg-uneg yang ada di dalam pikirannya. Selain itu juga punya hobi tersendiri yang bisa mengusir rasa penat itu. Termasuk aku, mempunyai hobi tersendiri dan tempat favorit untuk menghilangkan semua masalah itu.
Langganan:
Postingan (Atom)